Virus Zika Diduga Sebabkan Cacat Mata

Informasi Global


I Global - Virus Zika yang berkembang di Barzil saat ini tengah menjadi pusat perhatian, Bayi yang terlahir dengan kelainan otak dan ukuran kepala di bawah normal akibat virus Zika juga menyebabkan kerusakan pada bagian mata.


Informasi Global
Nyamuk Aedes Aegypti

Banyak di negara Brasil yang terkena virus Zika, ada setidaknya 135 bayi yang diperiksa karena terkena virus tersebut. Bayi yang menderita virus Zika ini, Mempunyai indra penglihatan dengan kemampuan terbatas akibat kerusakan saraf optik dan retina. 

Selain menyebabkan kelainan terhadap otak, Virus Zika juga bertambak buruk pada penglihatan. Sampai saat ini ada 3.700 kasus di Brasil. Para ilmuwan sampai sekarang juga masih belum bisa membuktikan dengan jelas bahwa virus Zika merupakan penyebabnya.

Sampai pada saat ini para dokter di pusat rehabilitasi masih menguji lebih jauh kemampuan mata dan telinga bayi untuk mengetahui apa yang bisa mereka lihat dan dengar, Sebelum memberi terapi yang diharapkan bisa menstimulasi otak.

Para bayi yang terinfeksi virus ZIka harus menjalani terapi sepanjang tiga bulan sejak lahir, Jika tidak melakukan terapi kemampuan indra penglihatan mereka akan meningkat. Virus Zika menyebar melalui gigitan nyamuk kepada ibu dengan kehamilan usia muda.

Virus Zika juga telah menyebar di Amerika Latin dengan sangat cepat, Bahkan saat ini virus Zika juga tengah menyebar di negara Eropa. Virus ini disebarkan melalui nyamuk Aedes, Terutama Aedes Aegypti, Ini adalah nyamuk yang juga bisa menularkan demam berdarah dan Chikungunya.

Kehadiran virus Zika pertama kali terindentifikasi di Uganda, Sebuah negara di Afrika Timur pada tahun 1947 diidap oleh monyet. Untuk menghindari virus ini, Kita harus mencegah gigitan nyamuk yang di dalam tubuhnya mengandung virus Zika.

Salah satu untuk mengatasi virus ini dengan mengurangi sumber kembang biak nyamuk serta menggurangi kontak dengan hewan. Pencegahan juga bisa dilakukan dengan menggunakan obat nyamuk, Pakaian yang terlindungi dan sebaiknya berwarna terang. 

Selain itu harus rajin membersikan ember, Pot bunga, Serta tempat-tempat yang berpotensi jadi tempat hidup nyamuk. Gejala yang di derita oleh penderita virus Zika juga terbilang sangat ringan, Jika seseorang terinfeksi gejalanya setelah 3-7 hari akan mengalami dema,. Ruam, Nyeri sendi, Mata merah, Nyeri otot dan kadang-kadang muntah.

WHO mengatakan saat seseorang terinfeksi virus Zika tidak memerlukan pengobatan khusus, Yang paling terpenting adalah harus banyak istirahat, Minum cukup cairan, Mengobati rasa sakit dan demam dengan menggunakan obat-obatan umum.

Pada umumnya virus Zika ini tidak membahayakan bagi orang dengan kondisi biasa, Namun berdasarkan studi yang masih berlangsung di Brasil mengaitkan keberadaan virus di tubuh wanita hamil dengan kasus mikrosefali saat lahir buah hati. Mikrosefali adalah kelainan pertumbuhan otak pada bayi.
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment